
Tribratanewsluwu.id – Giat Reses anggota DPRD Kabupaten Luwu Fraksi PAN Ir. MUH YANI MULAKE di Dusun Buntu Siapa Desa Buntu Kunyi Kecamatan Suli Kabupaten Luwu, Bhabinkamtibmas Polsek Suli Polres Luwu lakukan pengamanan, Rabu 10/06/2020
Maksud dan tujuan Bripka Jasriawansyah lakukan pengamanan yang dihadiri warga masyarakat kurang lebih 60 orang, yakni agar kegiatan tersebut dapat berjalan dengan lancar, aman dan kondusif.
Giat Reses dihadiri oleh Kepala BPBD Kabupaten Luwu DRS. RAHMAN MANDARIA, Sekretaris Camat Suli SYAHRUDDIN,S.Pd, Kapolsek Suli IPTU RALIM,SH, Staff lnspektorat Pemkab Luwu H. ABDUL HAFID DAKKA, Kades Buntu Kunyi MUSMULYADI, Kepala Desa Botta WARDANI, Kepala Desa Cimpu Utara IDRIS, Tokoh masyarakat, Tokoh Agama dan Tokoh Pemuda.
Kepada Bhabinkamtibmas Polsek Suli Bripka Jasriawansyah kami ucapkan terima kasih yang sukses mengamankan kegiatan ini selesai, hingga berjalan dengan lancar dan aman kondusif, ucap Anggota DPRD Kabupaten Luwu Ir. MUH YANI MULAKE.